kupu-kupu

Minggu, 11 Desember 2016

6 Teknologi Canggih Asli Buatan Indonesia


Indonesia ternyata mempunyai banyak teknologi canggih dan teknologi yang canggih itu adalah karya anak bangsa yang ternyata sebagian digunakan oleh masyarakat dunia. Dari peralatan tempur hingga peralatan sehari hari. Dan ini 6 Teknologi canggih Asli Buatan Indonesia yang dikutip dari unikgaul.com

1. Panser Anoa

Panser APS 6×6, kendaraan angkut personil lapis baja (APC), adalah kendaraan tempur lapis baja yang fungsi utamanya adalah untuk mengangkut infanteri ke medan perang. Panser ini dikembangkan oleh PT-Pindad, BUMN Indonesia yang mengembangkan senjata ringan dan kendaraan militer.
Kendaraan ini khusus dirancang untuk kebutuhan kavaleri dan dapat membawa sepuluh personil, termasuk tiga awak, satu sopir, satu komandan dan satu penembak.APC ini dirancang, direkayasa dan dikembangkan sendiri oleh PT.PINDAD, yang juga menyediakan fasilit.as perawatan kendaraan. Dengan nilai kontrak sekitar 51 juta dolar-Persenjataan Panser 6×6
Terletak di puncak di sisi kiri Panser APS 6×6. Dapat dipersenjatai baik dengan senapan mesin atau peluncur granat. Senapan mesinnya berkaliber 12,7 mm, sedangkan peluncur granat otomatis berkaliber 40 mm. Spesifikasi persenjataan ini tidak mutlak, tergantung order pemesanan.Selain itu, 2 jenis senjata berat dapat diletakkan di bagian depan dan belakang kendaraan. Panser APS 6×6 juga dilengkapi dengan modus malam dan daya derek 6 ton. Fasilitas Komunikasi Termasuk VHF/FM (anti jamming dan hopping) dan GPS.

2. Pesawat Gatotkaca N-250

Pesawat ini adalah pesawat regional komuter turboprop rancangan asli IPTN (Sekarang PT. Dirgantara Indonesia) Diluncurkan tahun 1995. Kode N artinya Nusantara, menunjukan bahwa desain, produksi dan perhitungannya dikerjakan di Indonesia atau bahkan Nurtanio, yang merupakan pendiri dan perintis industry penerbangan di Indonesia. Pesawat ini diberi nama Gatotkaca dan primadona IPTN merebut pasar kelas 50-70 penumpang.

Related Posts:

  • Hacker Indonesia Mengintip Fenomena Dunia Hacker Di Indonesia  Kecanggihan perkembangan #teknologi selalu memiliki dua sisi yang saling berlawanan. Di satu sisi, perkembangan teknologi memang mampu membawa banyak manfaat… Read More
  • Jamur Oncom Dikenal pula dengan nama ilmiahnya Neurospora sitophila (dahulu Monilia sitophila).  Nama Neurospora berasal dari kata neuron (= sel saraf), karena guratan-guratan pada sporanya menyerupai bentuk akson.&n… Read More
  • Jenis Virus Hepatitis Hepatitis biasanya terjadi karena virus, yaitu hepatitis A, B, C, D atau E. Ini juga bisa terjadi karena infeksi virus lainnya, sperti mononukleosis infeksiosa, demam kunig dan infeksi sitomengalovirus. Penyebab hepatitis no… Read More
  • SLTV Sistem persamaan linear tiga variabel dapat diartikan sebagai himpunan dari  tiga buah persaamaan garis lurus dimana masing-masing persamaan tersebut terdiri dari tiga buah peubah (variable). Ada beberapa metode yang bi… Read More
  • Tempe Tempe adalah makanan yang dibuat dari fermentasi terhadap biji kedelai atau beberapa bahan lain yang menggunakan beberapa jenis kapang Rhizopus, seperti Rhizopus ol… Read More

0 komentar:

Posting Komentar